Anda adalah seorang pelaku internet , atau anda seorang blogger, atau bahkan seorang programmer? Tentu anda tidak asing dengan VPS. Apakah anda sudah menggunakan VPS, atau masih hosting ? jika anda ingin beralih dari hosting ke vps, anda bisa mencoba beberapa tips berikut.
Ada banyak penyedia vps indonesia. Lokasi server pun beragam. Mulai dari server US, Server Indonesia, Server Singapura, server eropa aan lokasi lokasi lainya. Dari berbagai loksi tersebut, Server indonesia lah yang biasanya mempunyai harga yang di atas rata rata server lain. Mungkin karena biaya di internet lebih mahal ya .
Jika kita di indonesia, Memilih server indonesia sebagai web server kita memiliki banyak keuntungan. Dengan lokasi dekat, maka ini akan mempercepat akses website kita. Berbeda dengan jika kita memakai vps dari US, atau eropa. Selain itu , dilihat dari kacamata google, jika kita berada di indonesia ,dan server kita dalah indonesia, akan memperbaiki peringkat kita. Bisa jadi karena loading website kita cepat. Karena kecepatan loading website merupakan salah satu faktor meningkatkan posisi website kita di google.
Selain vps indonesia, kita juga bisa menggunakan server singapura untuk web server kita. Posisi singapura sangat dekat dengan negara kita. Ini berarti kecepatan website juga masih lebih cepat dibanding serverl US, dan Eropa. Keuntungan menggunakan server singapura adalah dari segi harga. Harga server singapura lebih murah dibanding server indonesia.
Bagaiman dengan server US dan Server Eropa ? anda bisa gunakan untuk website luar dengan target luar negeri. Tentu ini akan lebih cepat di akses oleh orang amerika dan eropa. Untuk harga Server eropa menduduki peringkat pertama dari segi murahnya harga.
Untuk membeli vps murah indonesia, anda bisa menggunakan jasa penyedia vps murah indonesia. Anda akan lebih mudah dari segi pembayaran, karena bisa dilakukan dengan transfer bank. Bahkan jika penyedia vps murah indonesia berada di kota anda, anda bisa datang langsung untuk order di kantor meraka.
Untuk mencari vps murah indonesia, silahkan anda ketik di google dengan perintah “vps murah indonesia”